Jumat, 29 Januari 2010

Jajanan Di Bandung


Bandung
emang udah terkenal dengan sebutan pusatnya mode dan juga jajanannya. Kota ini bisa di sebut surganya buat para pelancong-pelancong dari dalam dan luar negri buat belanja dan wisata kuliner. Berikut List tempat jajanan di Kota Bandung ;

BATAGOR RIRI
Jl. Burangrang no.41 Bandung
(Batagornya Mantap dijamin Okeh)

MIH KOCOK MANG DADENG
Jl. Banteng (KH Ahmad Dahlan) No. 67 Bandung

SURABI IMUT
Jl. Dr. Setiabdhi ....pokonya samping Kampus ENHAI a.k.a STPB Bandung


WARUNG PASTA
JL. Ganeca no.3 ...Sebelah masjid Salman ITB . Disini tersedia berbagai macam pasta yang rasanya hmmm,,, Yummi semua.


NGOPI DOELOE (NGOPDOEL)

Bisa jadi pilahan nongkrong bareng, sdisini tersedia berbagai minuman Kopi dingin atau panas dan cemilan lainya. dengan tempat yang nyaman dan asik. Di tempat ini pun sudah dilengkapi fasilitias WiFi ...
Di Bandung ada bebereapa cabang Ngopdoel ;



Jl. Teuku Umar no. 5 Bandung, Telp. 022 2502339 - 2500639
Jl. Purnawarman no 24-26 Bandung, Telp. 022 70006468
Jl. Hasanudin no. 7 Bandung, Telp. 022 2514601 - 2500987
Jl. Banda no. 25 Bandung, Telp. 022 4208529.





Jumat, 22 Januari 2010

Cara Merubah Custom Frimware PSP-3000





PSP-3000 merupakan regenerasi PSP dari versi sebelumnya yaitu PSP-1000 dan PSP-2000. Dalam varian console barunya ini SONY telah memperbaiki performa tampilan LCD pada PSP sebelumnya, dimana PSP-3000 memiliki tingkat kerapatan pixel yang tinggi, contrast warna yang lebih ngejreng, dan yang paling terasa setelah saya mainkan adalah LCD PSP-3000 ini anti pantul cahaya (ga ada blink2 pas mainin game di layarnya). Selain itu kehebatan dari LCD si PSP-3000 ini terletak dalam konsumsi energinya, sehingga mampu menghemat 20% tenaga battery yang ottomatis lama waktu bermain game bisa tambah lama. (salah satu alsan saya membeli PSP-3000). Ini juga yang membuat saya memilih PSP-3ooo dibandingkan dengan PSP-GO, Walaupun mempunyai fitur lebih dan casing slide namun kekurangn PSP-GO yaitu "Firmwarenya belum bisa di hack ....." Gamenya mesti beli ONLine pake Voucher .... cekak Wrrrkk.




System Software Default PSP-3000 pabrikan adalah Version 5.03.


Kamu dapat memainkan Game ISO atau CSO di PSP-3000 (Dikarenakan Harga UMD yang menguras dompet), yaitu dengan cara merubah frimware default. Caranya ;

1) Koneksikan USB PSP-3000 ke Desktop Kompi.

2) Download file 5.03 Chickhen R2 : " DISINI "

3) Extarct file tersebut dan Copy ke dalam folder Picture yang ada di root PSP-3000 (di dalam root ada folder Picture, Music, Video , Dll)

4) Copy pula file h.bin kedalam root PSP-nya.

5) Setelah Folder Chickhen R2 di Copy , putuskan sambungan USB PSP-3000 dari Desktopmu.

6) Didalam menu PSP , masuk kedalam menu Settings ---> System Settings ---> System Information. (disana kamu dapat melihat System Software Default PSP sebelum dirubah, yakni System Software : Version 5.03)

7) Masih Dalam Menu setting Kamu perlu terlebih dahulu melakukan Restore Default Setting . (Caranya Tinggal pilih YES ampe 2 kali,klik kanan pada navigator sampai mentok dan tekan Yes dan PSP mu akan Reboot lalu kembali ke Settingan Awal).

8) Setelah Selesai melakukan Restore Settingan , Pada menu yang sama yaitu System Setting nonaktifkan terlebih dahulu UMD auto start dan chace nya.

9) Pergi ke menu picture dan pilih folder yang sudah dimasukan sebelumnya yaitu Folder Chickhen R2 ----> klik kanan
(bila pada PSP muncul kamu garis ijo dan PSP mu me reboot sendiri berarti kamu telah berhasil merubah Frimware default menjadi custom, coba cek di System information )